Polres Pematangsiantar Beri Bantuan ke Pedagang Cilok

IMG-20240409-WA0076

Pematangsiantar, TRIBRATA TV

Pasca aksi penertiban pedagang cilok oleh Satpol PP Kota Pematangsiantar di Lapangan Merdeka, Kota Pematangsiantar, Sumatra Utara yang berlangsung ricuh pada Senin (19/7/2021) lalu, Polres Pematangsiantar menggelar aksi sosial.

IMG-20240227-124711

Kapolres Pematangsiantar AKBP Boy Sutan Binanga Siregar didampingi Kasi OPS penertiban Satpol PP Arifin Sinaga mendatangi para pedagang cilok dan petugas parkir yang berkumpul di Balai Bolon Lapangan Haji Adam Malik,Kamis (22/7/2021) sekira pukul 12.00 WIB.

BACA JUGA  Video: KSJ Bedah Rumah Nek Hadisa, Siap Umrohkan Ratusan Dhuafa

Kedatangan Kapolres itu untuk memberi bantuan beras kepada 13 pedagang cilok keliling dan uang kepada 8 orang petugas parkir.

“Ini adalah bantuan dari bapak Kapolda Sumut kepada masyarakat agar mereka terbantu dimasa pandemi Covid-19,maupun mereka yang susah perekonomiannya,”ucap Kapolres

Kepada para pedagang,Boy menghimbau agar tetap mematuhi protokol kesehatan dan menjaga ketertiban dalam menjalankan usahanya. (Joe)

IMG-20240310-WA0073
IKLANKAN-PRODUK-ANDA-DISINI-20240504-132349-0000

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *