Lagi, Polresta Pekanbaru Tangkap Pelaku Perjudian

Rabu, 6 November 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pekanbaru, TRIBRATA TV

Tim Subnit Judisila Satreskrim Polresta Pekanbaru meringkus seorang pria yang kedapatan menyelenggarakan perjudian online jenis Sie Jie. Pria itu ditangkap di Jalan Kampung Kelurahan Kampung Dalam Kecamatan Senapelan, Pekanbaru pada Sabtu (2/11/2024).

Pelaku berinisial J alias L (45) warga Jalan Kampung Dalam Rt. 002 Rw. 005 Kelurahan Kampung Dalam Kecamatan Senapelan Kota Pekanbaru.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Penangkapan ini berkat Informasi masyarakat terkaitnya maraknya perjudian toto gelap (togel) di Kelurahan Kampung.

Menindaklanjuti informasi itu, Tim Judisila segera melakukan penyelidikan ke lokasi. Hingga sekitar pukul 17.30 wib, Tim menangkap J alias L.

Dalam penangkapan ini polisi mengamankan sejumlah barang bukti berupa handphone dan uang. Pelaku juga mengakui perbuatannya sehingga pelaku serta barang bukti dibawa ke Polresta Pekanbaru untuk proses lebih lanjut.

Berita Terkait

Polres Metro Jakarta Utara Bongkar Empat Kasus Besar: Barang Palsu, Rokok Ilegal, Makanan Kadaluarsa, dan Penyalahgunaan Gas Subsidi
2 Pengedar Sabu Ditangkap Polres Balangan
Polres Gowa Tangkap Pelaku Pembusuran Pelajar di Malino
Tolak Hubungan Badan, Warga Desa Mnesat Bubuk TTS Bacok Istrinya Hingga Tewas
Polres Tebing Tinggi Bekuk Dua Pemilik Sabu
4 Pengedar Sabu di Pekanbaru Ditangkap, Seorang Nekat Loncat dari Lantai 2
Sisir Klambir V, Polisi Tangkap 2 Pengedar Sabu
Hendak Peras Supir Ekpedisi, Oknum yang Mengaku Wartawan ‘Gol’

Berita Terkait

Jumat, 7 Februari 2025 - 11:09 WIB

Polres Metro Jakarta Utara Bongkar Empat Kasus Besar: Barang Palsu, Rokok Ilegal, Makanan Kadaluarsa, dan Penyalahgunaan Gas Subsidi

Jumat, 7 Februari 2025 - 10:06 WIB

2 Pengedar Sabu Ditangkap Polres Balangan

Jumat, 7 Februari 2025 - 08:21 WIB

Polres Gowa Tangkap Pelaku Pembusuran Pelajar di Malino

Kamis, 6 Februari 2025 - 22:40 WIB

Tolak Hubungan Badan, Warga Desa Mnesat Bubuk TTS Bacok Istrinya Hingga Tewas

Kamis, 6 Februari 2025 - 19:44 WIB

Polres Tebing Tinggi Bekuk Dua Pemilik Sabu

Berita Terbaru